HSE-LOGO

Competence for
Sustainable Productivity

  • BERANDA
  • PROFIL KAMI
  • LAYANAN
    • Sertifikasi KEMNAKER RI
      • Ahli K3 Pesawat Angkat & Pesawat Angkut
      • Ahli K3 Pesawat Uap, Bejana Tekanan & Tangki Timbun
      • Ahli K3 Pesawat Tenaga dan Produksi
    • Sertifikasi KEMENHUB
      • Driver Angkutan B3
    • Sertifikasi BNSP
      • Keahlian Penghitungan Nilai Daur Hidup (LCA)
      • Pengambilan Data Penilaian Daur Hidup (LCA)
      • Penanggungjawab Penanggulangan Pencemaran Air (PPPA)
      • Penanggung Jawab Pengolahan Air Limbah (POPAL)
      • Penanggung Jawab Pengendalian Pencemaran Udara (PPPU)
      • Pelatihan Penanggung Jawab Operasional Instalasi POIPU
      • MANAJER PENGUMPULAN LIMBAH B3
  • KUMPULAN ARTIKEL
  • HUBUNGI
    • Formulir Pendaftaran

Sertifikasi Operator Boiler Kelas 1 Resmi Kemnaker

  • HSESKILLUP
  • July 5, 2025

Share

Beranda » Sertifikasi Kemnaker RI » Sertifikasi Operator Boiler Kelas 1 Resmi Kemnaker

Dalam era industri yang kompetitif, keselamatan dan kesehatan kerja (K3) menjadi faktor penting yang tidak bisa diabaikan. Salah satu aspek penting dalam operasional pabrik adalah penggunaan pesawat uap (boiler), yang memegang peran vital dalam proses produksi.

Oleh karena itu, penting bagi setiap perusahaan untuk memiliki Operator Boiler bersertifikat, yang memahami teknik pengoperasian dan aspek keselamatan secara menyeluruh. HSe SkillUp bersama Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia (Kemnaker RI) menghadirkan program Pelatihan dan Sertifikasi Operator Boiler Kelas 1, guna mencetak operator handal dan profesional.

Dasar Hukum Sertifikasi Boiler

Sertifikasi ini mengacu pada regulasi yang sah, di antaranya:

    • Undang-Undang No. 1 Tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja

    • UU No. 13 Tahun 2003 tentang Sistem Manajemen K3 (SMK3)

    • Undang-Undang Uap Stbl 225 Tahun 1930

    • Peraturan Uap Stbl 339 Tahun 1930

    • Permenaker No. 01/MEN/1988 tentang Syarat Operator Pesawat Uap

    • Permenaker No. 04 Tahun 1987 tentang P2K3


Tujuan Pelatihan dan Sertifikasi Operator Boiler Kelas 1

Pelatihan ini bertujuan untuk:

    • Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan operator dalam mengoperasikan pesawat uap/ketel uap secara optimal dan aman.

    • Mencegah kecelakaan kerja dan kerusakan alat akibat kesalahan pengoperasian.

    • Memastikan seluruh kegiatan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

    • Memenuhi syarat hukum dan meningkatkan produktivitas tenaga kerja.

Materi Pelatihan Operator Boiler Kelas 1

Pelatihan ini mencakup teori dan praktik langsung, meliputi:

1. Kebijakan Keselamatan dan Kesehatan Kerja
2. Undang – Undang No 1 tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja
3. Undang – Undang dan Peraturan Uap tahun 1930
4. Permenaker No. 01/MEN/1988 tentang Kualifikasi dan Syarat – syarat Operator Pesawat Uap
5. Dasar – Dasar K3
6. Jenis Pesawat Uap dan Cara Kerjanya
7. Cara Pengoperasian Pesawat Uap
8. Fungsi Appendages/Perlengkapan Pesawat Uap
9. Air pengisi ketel uap & cara pengolahannya
10. Sebab – Sebab Peledakan Pesawat Uap
11. Persiapan Pemeriksaan dan Pengujian Pesawat Uap
12. Pengetahuan Instalasi listrik untuk Ketel Uap
13. Pengetahuan bahan
14. Peninjauan konstruksi pesawat uap
15. Pemeriksaan secara tidak merusak
16. Perpindahan Panas
17. Pengetahuan bahan bakar dan Pembakaran
18. Analisa kecelakaan peledakan
19. Cara Inspeksi dan Reparasi Pesawat Uap
20. Praktek

Baca juga:Ingin Jadi Ahli K3 Pesawat Uap & Bejana Tekanan? Ini Pelatihan yang Wajib Kamu Ikuti!

 

Persyaratan Peserta Sertifikasi Operator Boiler

Peserta wajib memenuhi syarat berikut:

  • Fotokopi KTP

  • Surat rekomendasi dari perusahaan

  • Pas foto 4×6, 3×4, dan 2×3 masing-masing 3 lembar (background merah)

  • Surat keterangan sehat

  • Fotokopi ijazah terakhir

  • Pengalaman minimal 2 tahun di bidang pengoperasian pesawat uap

Instruktur Pelatihan

Pelatihan dipandu oleh:

  • Tenaga Ahli K3

  • Perwakilan dari Disnaker

  • Praktisi berpengalaman di bidang pesawat uap dan keselamatan kerja

Jadwal dan Lokasi Pelatihan

Pelatihan Sertifikasi Operator Boiler Kelas 1 diselenggarakan secara berkala sesuai kebutuhan industri dan jadwal dari Kemnaker RI.

  • 📆 Jadwal: Silakan hubungi kontak di bawah untuk mendapatkan informasi jadwal pelatihan terbaru.

  • 🕗 Waktu Pelaksanaan: Pukul 08.00 – 16.00 WIB

  • 📍 Lokasi: HSE SKILL UP Training Center, Yogyakarta

Biaya Pelatihan dan Sertifikasi

Rp 6.000.000,- / participant (Non-residensial)

 

Fasilitas yang Diperoleh

  • Modul pelatihan dan handout

  • Training kit

  • Coffee break & makan siang

  • Souvenir eksklusif

  • Sertifikat resmi Kemnaker

  • SIO (Surat Izin Operator) Boiler Kelas 1

 

Informasi & Pendaftaran

Untuk informasi lebih lanjut dan pendaftaran pelatihan:

Aini
📱 0853-3015-4578
✉️ aini@hseskillup.com

Fajar
📱 0853-2888-3511
✉️ fajar@hseskillup.com

Nurma
📱 0813-8142-1802
✉️ nurma@hseskillup.com


atau kunjungi situs resmi kami di: www.hseskillup.co.id

Picture of HSESKILLUP

HSESKILLUP

PrevPrevious
NextNext

Recent Posts

7 Perbedaan Sertifikasi Lingkungan vs ISO 14001 untuk Perusahaan

7 Perbedaan Sertifikasi Lingkungan vs ISO 14001 untuk Perusahaan

Baca Selengkapnya
Apa Itu Sertifikasi Lingkungan dan Mengapa Sangat Penting bagi Perusahaan

Apa Itu Sertifikasi Lingkungan dan Mengapa Sangat Penting bagi Perusahaan

Baca Selengkapnya
Incinerator Sampah Dilarang? Ini Peran Pengendali Pencemaran Udara yang Jarang Dibahas

Incinerator Sampah Dilarang? Ini Peran Pengendali Pencemaran Udara yang Jarang Dibahas

Baca Selengkapnya
Hubungan LCA dan Net Zero Emission: Panduan Strategis Menuju Industri Hijau Indonesia

Hubungan LCA dan Net Zero Emission: Panduan Strategis Menuju Industri Hijau Indonesia

Baca Selengkapnya
Life Cycle Assessment (LCA) dalam PROPER: Strategi Kunci Menuju Peringkat Hijau dan Emas sesuai PerBPLH No. 7 Tahun 2025

Life Cycle Assessment (LCA) dalam PROPER: Strategi Kunci Menuju Peringkat Hijau dan Emas sesuai PerBPLH No. 7 Tahun 2025

Baca Selengkapnya
HSE-LOGO

We bring over 2,600 professionals from various industries to our HSE training and certification programs.

Facebook Instagram Linkedin

Menu

  • Beranda
  • Profil Kami
  • Layanan
  • Kumpulan Artikel
  • Hubungi

Layanan

  • Pelatihan & Sertifikasi Kompetensi BNSP
  • Pelatihan & Sertifikasi Kompetensi Kemnaker
  • Pelatihan & Sertifikasi Kompetensi Kemenhub

Daftar & Mulai Pelatihan

Daftar Sekarang

© 2025 HSE SkillUp. All rights reserved.

Privacy Policy | Terms & Conditions | Site Map